PENGARUH LITERASI KEUANGAN PADA MINAT PENGGUNAAN SHOPEE PAYLATER (SPAYLATER) (STUDI KASUS MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA ANGKATAN 2020

Authors

  • Nur Naning Rum Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Mercu Buana Yogyakarta
  • Ratri Paramitalaksmi Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, Universitas Mercu Buana Yogyakarta

Keywords:

Literasi Keuangan, Persepsi Manfaat, Persepsi Pendapatan, SPayLater

Abstract

Penelitian ini mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi minat mahasiswa Program Studi Akuntansi Universitas Mercu Buana Yogyakarta angkatan 2020 pada minat penggunaan fitur SPayLater di aplikasi Shopee. Faktor-faktor yang diteliti meliputi literasi keuangan, persepsi manfaat, dan persepsi pendapatan. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linear berganda, dengan pengumpulan data melalui survei kuesioner kepada 125 responden. Hasil analisis menunjukkan bahwa literasi keuangan tidak memiliki pengaruh signifikan pada minat penggunaan SPayLater, sementara persepsi manfaat dan persepsi pendapatan memiliki pengaruh yang signifikan pada minat penggunaan SPayLater. Implikasi dari penelitian ini adalah pentingnya memahami manfaat layanan keuangan dan persepsi pendapatan dalam mendorong minat menggunakan fitur fintech seperti SPayLater.

References

APJII. (2023). Survei APJII Pengguna Internet di Indonesia Tembus 215 Juta Orang. https://apjii.or.id. [Diakses pada 10 April 2023].

Annur, Cindy Mutia. (2022). Shopee Paylater, Layanan PayLater Paling Banyak Digunakan pada 2021. https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/01/12/shopee-paylater-layanan-paylater-paling-banyak-digunakan-pada-2021. [Diakses Pada 10 April 2023]

Paramitalaksmi, R. (2022). Financial Literacy Level of Students Majoring in Accounting, Mercu Buana University of Yogyakarta. Interdisciplinary Social Studies, 1(4), 432-442.

OJK. (2016). PERATURAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 76 /POJK.07/2016 TENTANG PENINGKATAN LITERASI DAN INKLUSI KEUANGAN DI SEKTOR JASA KEUANGAN BAGI KONSUMEN DAN/ATAU MASYARAKAT.

Putri, S. D., & Mulatsih, L. S. (2022). PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN FINTECH PAYMENT (PAYLATER) PADA SHOPEE. Abstract of Undergraduate Research, Faculty of Economics, Bung Hatta University, 21(2), 1-2.

Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan. (2019). https://sikapiuangmu.ojk.go.id. [Diakses pada 10 April 2023]

Rahardyan, Aziz. (2021). Paylater Kian Populer, 83 Persen Responden Sebut Penolong dari Kebutuhan Mendadak. https://finansial.bisnis.com/read/20210211/89/1355178/paylater-kian-populer-83-persen-responden-sebut-penolong-dari-kebutuhan-mendadak. [Diakses pada 10 April 2023]

Downloads

Published

2024-05-25

How to Cite

Naning Rum, N., & Ratri Paramitalaksmi. (2024). PENGARUH LITERASI KEUANGAN PADA MINAT PENGGUNAAN SHOPEE PAYLATER (SPAYLATER) (STUDI KASUS MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI UNIVERSITAS MERCU BUANA YOGYAKARTA ANGKATAN 2020. Juremi: Jurnal Riset Ekonomi, 3(6), 1019–1026. Retrieved from https://mail.bajangjournal.com/index.php/Juremi/article/view/7898

Issue

Section

Articles