PELATIHAN PUBLIC SPEAKING KEPADA PETUGAS PENYEDIA JASA LAINNYA PERORANGAN (DJLP) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI PERSUASI DI KECAMATAN KRAMAT JATI JAKARTA TIMUR
Keywords:
Public Speaking, Komunikasi Persuaasi, PLJPAbstract
Dari tahun ke tahun jumlah penduduk di Jakarta semakin meningkat (jakarta.bps.go.id). Salah satu persoalan yang paling membutuhkan perhatian pada kota besar yang memiliki padat penduduk adalah persoalan sampah. Pemerintah DKI Jakarta menyadari bahwa permasalahan sampah ini perlu penanganan yang serius, sehingga pengawasan dan pembinaan mengenai pengelolaan sampah ini dilakukan di Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Terbitnya Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta No. 77 tahun 2020 tentang “Pengelolaan Sampah Lingkup Rukun Warga” menjadi cikal bakal munculnya Penyedia Jasa Lainnya Perorangan (PJLP) sebagai petugas sosialisasi dan mendampingi pelaksanaannya. Dalam melakukan pekerjaanya, petugas PJLP perlu memiliki keterampilan komunikasi untuk berbicara dengan warga secara face to face maupun di depan umum (public speaking). Pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh Universitas Bina Sarana Informatika ini memberikan pelatihan kepada PJLP Kecamatan Kramat Jati tentang cara memiliki percaya diri berinteraksi dengan warga yang memiliki pengetahuan lebih tinggi dan mampu berbicara di depan publik dalam sosialisasi pengelolaan sampah.
References
Derin, Tatum, Nursafira, Mutia S. Yudar, Ratis s. Gowasa, Nofita S. Hamaduddin, Budianto. “Persuasive Communication Pattern of Public Service Announcement, A Highlight of Cancer Education by Indonesia Government in Television”. 2020. Utamax : Vol 2 No.1 March 2020 PP.12 - 18
Devito.Joseph A. “Komunikasi Antar Manusia. Edisi Kelima”. 1997. Jakarta: Professional Books
Jakarta Sadar Sampah PLAN 2021
Mulyana, Deddy. “Ilmu Komunikasi. Suatu Pengantar”. 2016. Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Neolaka, Amos. “Kesadaran Lingkungan,”. 2008. Jakarta: PT. Rineka Cipta
Panjaitan,Horam.M, Djaenuri,Aris.H.M, Moenek,Reydonnyzar, Sinurat,Marja. “Tata Kelola Kolaboratif Pengelolaan Sampah Di Provinsi DKI Jakarta”. 2019. Jurnal Visioner. Vol. 11 No. 4, Oktober 2019 Hal: 505–515
Purnamasari, Oktaviana. Ardia, Velda. Handoko, Daniel. ” Persuasive Communication Pattern of Public Service Announcement, A Highlight of Cancer Education by Indonesia Government in Television”. 2018. Malaysian Journal of Social Sciences and Humanities (MJSSH) Volume 3, Issue 1, February 2018 e-ISSN : 2504-8562
Peraturan Gubernur Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pengelolaan Sampah Lingkup Rukun Warga
Rakhmat, Jalaluddin. “Psikologi Komunikasi”. 2012.Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Saputro, Adi. “Problematika Pengelolaan Sampah Daerah Khusus Ibukota Jakarta” 2020. IJPA - The Indonesian Journal of Public Administration. Volume 6 Nomor 2 Desember 2020.
Soemirat, Soleh, dan Elvino. “Dasar- Dasar Pubic Relation”. 2017.Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Sugiyono. “Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D”. 2016. Bandung : PT Alfabet.
Suwarti, Tarcisia Sri, Jafar Sodiq, Nuning Zaidah, Gampang Nurcahyo FPBS. “Pelatihan Public Speaking Kader Pkk Kelurahan Tandang Kecamatan Tembalang Semarang”. 2014. Jurnal : Universitas PGRI Semarang
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 JURNAL PENGABDIAN MANDIRI

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.