SOSIALISASI DAN EDUKASI MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN (PROKES) 5 M TERHADAP PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN (PPD) COVID-19 DI SURABAYA JAWA TIMUR

Authors

  • Suryati Eko Putro Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya
  • Arlisa Indriawati Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya
  • Lia Mey Puspitaningtyas Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya
  • Jefriyanto Nana Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya
  • Andrew Andrean Frasta Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya
  • Kiki Adipura Hosea Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya
  • Rizky Andranata Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Teknologi Surabaya

Keywords:

Sosialisasi, Edukasi, Prokes 5M

Abstract

Pada awal Maret 2020 dilaporkan adanya covid-19 di Indonesia. Berdasarkan data penyebaran virus covid-19 maka dibutuhkan penanganan yang cepat. Pencegahan covid-19 menurut Menteri Kesehatan Indonesia, dikenal dengan istilah prokes 5M yaitu : 1). Memakai Masker, 2) Mencuci Tangan dengan Sabun, 3) Menjaga Jarak/Social Distancing, 4) Menjauhi Kerumunan, 5) Mengurangi Mobilitas. Keseluruhan tahapan tersebut dikenal sebagai upaya Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS). Permasalahannya masih kurangnya kesadaran warga Surabaya di dalam mematuhi prokes 5M. Maksud dan tujuan di dalam melaksanakan kegiatan sosialisasi dan edukasi mematuhi prokes 5M ini antara lain untuk menumbuhkan kesadaran kepada seluruh warga Surabaya didalam mematuhi prokes 5M dan juga menumbuhkan keyakinan tentang bahaya penyebaran covid-19 di Surabaya. Model sosialisasi dan edukasi yang bisa diterima oleh warga Surabaya berbeda antara daerah yang satu dengan yang lain. Hasil dari kegiatan ini membuat masyarakat Surabaya menjadi lebih memahami akan pentingnya menjaga prokes 5M.

References

Ana R. (2020). Manfaat Penggunaan Media Sosial di Saat Pandemi Covid-19, BSI News. Diambil dari https://news.bsi.ac.id/manfaat-penggunaan-media-sosial-di-saat-pandemi-covid-19. Diakses tanggal 25 Juli 2021

Azzimah (2020), Analisis Dampak Covid-19 terhadap Sosial Ekonomi Pedagang. Jurnal UIN Jakarta. Diambil dari https://journal.uinjkt.ac.id/index.php/empati/article/view/16485. Diakses tanggal 25 Juli 2021.

Herdiasti A. (2020). Keputusan Presiden No. 11 Tahun 2020 tentang Info Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Sumatra Utara, 7 Langkah Mencuci Tangan yang Benar. Diambil dari https://dinkes.sumutprov.go.id/artikel/7-langkah-cara-mencuci-tangan-yang-benar-menurut-who. Diakses tanggal 26 Juli 2021.

Jogloabang. (2020). SE Mendikbud 3 tahun 2020 tentang Pencegahan Corona. Diambil dari https://www.jogloabang.com/pendidikan/se-mendikbud-3-2020-pencegahan-corona-virus-disease-covid-19-satuan-pendidikan. Diakses tanggal 26 Juli 2021

NuOnline. (2021). Cara Menggunakan Masker yang Benar Menurut WHO. Diambil dari https://www.nu.or.id/post/read/129737/cara-menggunakan-masker-yang-benar-menurut-who. Diakses tanggal 27 Juli 2021.

https://news.detik.com/berita/d-4938561/ini-susunan-gugus-tugas-percepatan-penanganan-corona-yang-dipimpin-kepala-bnpb. Diakses tanggal 29 Juli 2021.

http://www.hukumperseroanterbatas.com/articles/keputusan-presiden-nomor-11-tahun-2020-tentang-penetapan-kedaruratan-kesehatan-masyarakat-corona-virus-disease-2019-covid-19-dan-peraturan-pemerintah-nomor-21-tahun-2020-tentang-pembatasan-sosial-be/. Diakses tanggal 30 Juli 2021.

Puti Yasmin (2020). Asal Usul Corona Berasal Dari Mana Sebenarnya, Detik News. Diambil dari (https://news.detik.com/berita/d-4966701/asal-usul-virus-corona-berasal-dari-mana-sebenarnya). Diakses tanggal 1 Agustus 2021

https://surabaya.tribunnews.com/2021/07/05/update-virus-corona-di-surabaya-5-juli-2021-tambah-66-kasus-697-warga-meninggal-dalam-sebulan. Diakses tanggal 22 Juli 2021.

Wahyudi, AMK RSU Harapan Ibu Purbalingga. (2020), Pentingnya menggunakan masker di masa pandemic, Diambil dari https://www.rsuharapanibu.co.id/pentingnya-menggunakan-masker-dimasa-pandemi/. Diakses tanggal 10 agustus 2021.

Downloads

Published

2022-01-14

How to Cite

Suryati Eko Putro, Arlisa Indriawati, Lia Mey Puspitaningtyas, Jefriyanto Nana, Andrew Andrean Frasta, Kiki Adipura Hosea, & Rizky Andranata. (2022). SOSIALISASI DAN EDUKASI MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN (PROKES) 5 M TERHADAP PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN (PPD) COVID-19 DI SURABAYA JAWA TIMUR. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 1(1), 51–56. Retrieved from https://mail.bajangjournal.com/index.php/JPM/article/view/1070

Issue

Section

Articles