PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KEDISIPLINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. LOUSINDO DAMAI SEJAHTERA

Authors

  • Asridah Warni Tanjung Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang
  • Ading Sunarto Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang
  • Nindie Ellesia Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pamulang

Keywords:

Gaya Kepemimpinan, Kedisiplinan, Kinerja

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan (X₁) dan kedisiplinan (X₂) terhadap kinerja karyawan (Y) pada PT. Lousindo Damai Sejahtera. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi yang diambil yaitu berjumlah 75 orang dan teknik sampel yang digunakan adalah sampel jenuh yang seluruh populasi merupakan sampel dalam penelitian ini. Teknik pengujian yang digunakan meliputi Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Uji Asumsi Klasik (Normalitas, Multikolinearitas, Heteroskedastisitas, Autokorelasi), Analisis Regresi Linear Berganda, Koefisien Korelas, Koefisien Determinasi dan Uji Hipotesis (Uji T, Uji F).  Hasil penelitian diketahui bahwa Gaya Kepemimpinan (X1) memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan (Y) pada PT Lousindo Damai Sejahtera. Hal ini dibuktikan dari hasil Thitung 5.185 > ttabel  1.993. Kedisiplinan (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan (Y) PT Lousindo Damai Sejahtera. Hal ini dibuktikan dari hasil Thitung 3.722 > ttabel  1.993. Gaya Kepemimpinan (X1) dan Kedisiplian Kerja (X2) berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap kinerja karyawan (Y) PT Lousindo Damai dengan hasil Fhitung   58.403 dan signifikasi  0,000.

References

Ading, S. (2020). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi, Serta Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (study di PT Mitsui Leasing Capital Indonesia Abdul Muis–Jakarta Pusat). KREATIF: Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 8(1), 18-38.

Edy Sutrisno, 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetak Ke Enam. Pranada Media Group, Jakarta.

Ghozali, Imam, Aplikasi Analisis Multivariate dengan Prgram IBM SPSS 19 (Edisi kelima), Semarang,Universitas Diponegoro, Semarang, 2012.

Hasibuan, Malayu S.P. 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Penerbit PT Bumi Aksara

Priyatno, Duwi, Buku Saku Analisis Statistik Data SPSS, Mediakom, Yogyakarta, 2011.

R.Terry, George. Prinsip- Prinsip Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara, 2013

Sedarmayanti, 2013, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bandung: Refika Aditama

Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis, Alfabeta, Bandung, 2012.

_____ . Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung, Alfabeta, 2016.

Sunarto, A. (2020). Pengembangan Sumber Daya Manusia dengan Berbasis Inovasi Untuk Menghadapi Revolusi Industri 4.0. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 397-407

Sunarto, A., Qurbani, D., & Virby, S. (2020). Pengaruh Kompetensi, Disiplin Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pada PT Anugrah Bersama Sejahtera Depok. JIMF (Jurnal Ilmiah Manajemen Forkamma), 4(1).

Sunarto, A. (2020). Kinerja Karyawan Berbasis Kepemimpinan Dan Motivasi Pada PT. Duta Jaya Putra Persada Mining. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(3), 246-257.

Sunarto, A., Tanjung, A. W., & Ellesia, N. (2020). Teacher Performance Based on The Visionary Leadership Style of School, Competency and Work Discipline (Study at Muhammadiyah Setiabudi Pamulang College). Journal of Research in Business, Economics, and Education, 2(5), 1046-1052.

Sunarto, A. (2019). Analisis Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Mandiri Cluster Cilegon I. SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management and Business, 2(3), 241-250.

Sunarto, A. (2021). KINERJA PEGAWAI BERBASIS DISIPLIN DAN LINGKUNGAN KERJA (Studi Pada Kantor Kecamatan Pondok Aren Kota Tangerang Selatan). Jurnal Visionida, 7(1), 1-13..

Sunarto, A. (2021). PENGARUH KOMUNIKASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA PT. VISIONET DATA INTERNASIONAL CABANG KARAWACI. Jurnal Semarak, 4(2), 105-118.

Sunarto, A., & Aprianda, D. (2021). PENGARUH REKRUITMEN DAN SELEKSI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA GURU PADA YAYASAN PONDOK INDAH DON BOSCO JAKARTA SELATAN. Jurnal Arastirma, 1(1), 106-116.

Sunarto, A. (2020). KINERJA PEGAWAI BERBASIS KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA PADA PT VICTORY CHINGLUH INDONESIA DIVISI QUALITY. KREATIF: Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 8(2), 92-101.

Sunarto, A. (2019). HUBUNGAN STRESS KERJA DAN PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. BANK MANDIRI CLUSTER CILEGON I. Jurnal Semarak, 2(3), 1-9.

Sunarto, A. (2018). Hubungan Stres Kerja dan Prestasi Kerja Karyawan PT. Asuransi Sinarmas Jakarta Pusat pada Divisi Credit Control. SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management and Business, 1(4), 361-370.

Sunarto, A. (2021). PENGARUH PELATIHAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV MURNI RASA BOGOR. Jurnal Arastirma, 1(2), 326-335

Sunarto, A., & Maulana, D. (2021). The Effect of Discipline and Physical Work Environment on Employee Productivity At PT. Liebra Permana Gunung Putri Bogor. Kontigensi: Jurnal Ilmiah Manajemen, 9(2), 318-335.

Sunarto, A., Tanjung, A. W., & Ellesia, N. (2021, January). The influence of visionary leadership style, competency and working discipline on teacher performance: A study at Muhammadiyah Setiabudi Pamulang College. In The 1st International Conference on Research in Social Sciences and Humanities (ICoRSH 2020) (pp. 325-336). Atlantis Press.

Sunarto, A. (2021). Kinerja Pegawai Berbasis Pelatihan Dan Disiplin Kerja Pada PT Usaha Gedung Mandiri Di Jakarta. KREATIF: Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 9(2), 61-72.

Sunarto, A., & Frayoga, Y. (2022). Kinerja Berbasi Motivasi Dan Disiplin Kerja Pada Pegawai Non Staf PT. Permodalan Nasional Madani DIvisi Pengadaan Dan Pengendalian Infrastruktur Jakarta Pusat. Jurnal Semarak, 5(2), 81-103.

Meilinda, R., Sunarto, A., & Ellesia, N. (2022). Kinerja Karyawan Berbasis Etos Kerja Dan Disiplin Kerja Pada PT Global Edutek Solusindo di Tangerang Selatan. Jurnal Madani: Ilmu Pengetahuan, Teknologi, Dan Humaniora, 5(1), 19-26.

Thoha, Miftah, (2013), Perilaku Organisasi. Penerbit : Rineka Jakarta.

Veithzal Rivai. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan, Edisi ke 6, PT. Raja Grafindo Persada, Depok 16956

Downloads

Published

2022-06-30

How to Cite

Asridah Warni Tanjung, Ading Sunarto, & Nindie Ellesia. (2022). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KEDISIPLINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. LOUSINDO DAMAI SEJAHTERA. JISOS: JURNAL ILMU SOSIAL, 1(5), 297–308. Retrieved from https://mail.bajangjournal.com/index.php/JISOS/article/view/2721

Issue

Section

Articles