ANALISIS PENGARUH INVESTASI ASING, EKSPOR DAN PEMBAYARAN UTANG PUBLIK TERHADAP PRODUK DOMESTIK BRUTO DI INDONESIA TAHUN 1986-2019

Authors

  • Ades Abimayu Universitas Tidar
  • Lorentino Togar Laut Universitas Tidar

DOI:

https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v2i1.3507

Keywords:

Investasi Asing, Utang Sektor Publik, Ekspor, PDB

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh investasi asing, pembayaran utang  publik dan ekspor terhadap produk domestik bruto di Indonesia pada tahun 1988 - 2018. Hal tersebut mengingat bahwa produk domestic bruto mempunyai peranan penting terhadap pertumbuhan ekonomi dishuatu negara. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data Time Series tahun 1988 – 2018 yang bersumber dari BPS dan worldbank. Penelitian ini menggunakan metode Error Correction Model (ECM) guna melihat adanya pengaruh baik dalam jangka panjang dan jangka pendek yang terjadi pada masing-masing variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa utang sektor publik dan ekspor berpengaruh dan signifikan terhadap PDB dalam jangka panjang maupun jangka pendek. Sedangkan variabel investasi asing tidak berpengaruh terhadap PDB, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang.

References

Alice, Ekklesia, Sepriani, L., & Yohana Juwitasari Hulu. (2021). Pengaruh Investasi Penanaman Modal Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Melalui Peningkatan Produk Domestik Bruto di Indonesia. WACANA EKONOMI (Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Akuntansi), 20(2), 77–83. https://doi.org/10.22225/we.20.2.2021.77-83

Andriani, V., Muljaningsih, S., Asmara, K., Studi, P., Pembangunan, E., Ekonomi, F., & Bisnis, D. (n.d.). ANALISIS PENGARUH PENANAMAN MODAL ASING, EKSPOR, UTANG LUAR NEGERI, DAN TINGKAT INFLASI TERHADAP PRODUK DOMESTIK BRUTO INDONESIA (Vol. 10, Issue 2).

Batubara, D. M., & Nyoman Saskara, I. (n.d.-a). Analisis Hubungan Ekspor, Impor, PDB, dan Utang Luar Negeri Indonesia Periode 1970-2013.

Batubara, D. M., & Nyoman Saskara, I. (n.d.-b). Analisis Hubungan Ekspor, Impor, PDB, dan Utang Luar Negeri Indonesia Periode 1970-2013.

BI. (2020). Statistik Utang Sektor Publik Indonesia (SUSPI). https://www.bi.go.id/id/statistik/ekonomi-keuangan/suspi/default.aspx

Ekonomi, K., & Publik, K. (2016). ANALISIS PENGARUH UTANG LUAR NEGERI, PENANAMAN MODAL ASING DAN EKSPOR TERHADAP PRODUK DOMESTIK BRUTO DI INDONESIA PERIODE (Vol. 1, Issue 2).

Michael P. Todaro. (2005). Economic Development.

Mulianta Ginting, A., Mulianta Ginting Pusat Penelitian, A., Jendral dan Badan Keahlian DPR, S. R., Nusantara, G., Parlemen MPR, K., & JlJendral Gatot Subroto, D. (n.d.). ANALISIS PENGARUH EKSPOR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA An Analysis of Export Effect on the Economic Growth of Indonesia.

N. GREGORY MANKIW. (2007). MAKROEKONOMI (6th ed.).

Naf’an. (2014). Ekonomi Makro: Tinjauan Ekonomi Syariah. Graha Ilmu.

Pujoalwanto, B. (2014). Perekonomian Indonesia; Tinjauan Historis, Teoritis, Dan Empiris. Graha Ilmu.

Purwanto, N. P., & Mangeswuri, D. R. (n.d.). PENGARUH INVESTASI ASING DAN HUTANG LUAR NEGERI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA.

Rudiawan, H. (2019). Dampak Faktor-Faktor Makro Ekonomi Terhadap Pertumbuhan Produk Domestik Bruto Indonesia *). In Jurnal Ekonomi (Vol. 21, Issue 1).

Sadono Sukirno. (2011). MAKROEKONOMI TEORI PENGANTAR. PT RajaGrafindo Persada.

sadono sukirno. (2018). manfaat kegiatan ekspor. https://cdn-gbelajar.simpkb.id/s3/p3k/Ekonomi/Ekonomi%20-%20PB3.pdf

Satya, V. E. (n.d.). STATE DEBT MANAGEMENT ANALYSIS: GOVERNMENT DEBT MANAGEMENT AND ITS PROBLEMS. http://economy.okezone.com/

Silaban, P. S. M. J., & Rejeki, R. (2020). PENGARUH INFLASI, EKSPOR DAN IMPOR TERHADAP PDB DI INDONESIA PERIODE 2015 – 2018. NIAGAWAN, 9(1), 56. https://doi.org/10.24114/niaga.v9i1.17656

Widarjono, A. (2018). Ekonometrika Pengantar Dan Aplikasinya Disertai Panduan Eviews (Kelima).

Downloads

Published

26-09-2022

How to Cite

Abimayu, A., & Laut, L. T. (2022). ANALISIS PENGARUH INVESTASI ASING, EKSPOR DAN PEMBAYARAN UTANG PUBLIK TERHADAP PRODUK DOMESTIK BRUTO DI INDONESIA TAHUN 1986-2019. Jurnal Cakrawala Ilmiah, 2(1), 181–200. https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v2i1.3507

Issue

Section

Articles