PEMBERDAYAAN EKONOMI KREATIF KELOMPOK SEKA WIRANG DALAM PEMBUATAN BUMBU SEBAGAI DASAR PENGEMBANGAN KULINER MASAKAN KHAS BALI DESA BUKIT – KARANGASEM

Authors

  • I Ketut Putu Suniantara ITB STIKOM Bali
  • I Gede Suardika Institut Teknologi dan Bisnis STIKOM Bali
  • I Made Ari Santosa Institut Teknologi dan Bisnis STIKOM Bali
  • Ni Putu Nanik Hendayanti
  • Gede Suwardika Universitas Terbuka
  • Kadek Masakazu Universitas Terbuka

DOI:

https://doi.org/10.53625/jabdi.v2i7.3800

Keywords:

bumbu, ekonomi_kreatif, kuliner, seka_wirang

Abstract

Bumbu merupakan bagian dari pengolahan hidangan yang mampu mem-berikan rasa aroma dan warna yang dapat menimbulkan selera. Mitra pada pengabdian kali ini adalah Kelompok Seka Wirang yang menyediakan bumbu bali/rajang yang dijual sekitar pasar desa. Bumbu yang dijual di pasar memiliki tampilan yang sederhana hanya di bungkus dengan plastik, karena bumbu yang dihasilkan cukup sedikit dan pengolahannya cukup lama. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, mitra diberikan solusi yaitu:  memberikan hibah barang untuk mempecepat produksi, dan memberikan pelatihan pengemsan dan desain logo bagi produk mitra. Berdasarkan kegiatan yang sudah dilaksanakan produksi mitra meningkat sebesar 35% dengan bantuan alat – alat produksi yang telah diberikan. Produk mitra sudah dikemas dengan menggunakan botol bumbu/kemasan yang diberikan label dengan nama bumbu bali “NePaon”. Produk ini mampu bertahan selama 7 minggu.

References

Lahmudin, S. Susanty, L. Yulendra, and I. Hulfa, “Teknik Pengolahan Bumbu Dasar Masakan Indonesia Di STP Mataram,” J. Responsible Tour., vol. 1, no. 1, pp. 15–20, 2021.

K. M. Putri1, L. Masdarini, and R. P. Ariani, “Identifikasi Bumbu Khas Tradisional Bali Pada Desa Bali Aga Di Kabupaten Buleleng,” J. Bosaparis Pendidik. Kesejaht. Kel., vol. 12, no. 1, pp. 17–23, 2021.

I. K. P. Suniantara, I. G. E. W. Putra, and I. G. A. Astapa, “Application Of Technology Appropriate on Kripik Rempeyek House Industries In Perean Village,” J. Sinergitas PkM CSR, vol. 3, no. 2, pp. 23–25, 2019.

R. D. Ferdiani, T. R. Murniasih, S. Wilujeng, and V. Suwanti, “Penambahan Alat Produksi Guna Meningkatkan Produktivitas Pengrajin Keset,” J. Pengabdi. dan Pemberdaya. Masy., vol. 2, no. 1, pp. 23–28, 2018.

R. D. Ferdiani, U. Yudiono, and T. R. Murniasih, “Penggunaan Mesin Modifikasi Jamu Tradisional Untuk Meningkatkan Hasil Produksi,” ABDI J. Pengabdi. dan Pemberdaya. Masy., vol. 1, no. 2, pp. 58–63, 2019.

N. Alyani, “Pengaruh Kemasan (Packaging) Terhadap Minat Beli Konsumen Tahun 2017-2018 Home Industry Cutecake Jl. Nyai Enat Palangka Raya,” Institut Agama Islam Negeri Palangka Raya, 2019.

I. G. E. B. Pratama and I. K. Sudjana, “Perlindungan Konsumen Terhadap Makanan Kemasan Tanpa Tanggal Kadaluarsa,” Kertha Semaya J. Ilmu Huk., vol. 6, no. 4, pp. 1–6, 2018.

S. Mukhtar and M. Nurif, “Peranan Packaging Dalam Meningkatkan Hasil Produksi Terhadap Konsumen,” JSH J. Sos. Hum., vol. 8, no. 2, pp. 181–191, 2015.

Downloads

Published

2022-11-30

How to Cite

I Ketut Putu Suniantara, I Gede Suardika, I Made Ari Santosa, Ni Putu Nanik Hendayanti, Gede Suwardika, & Kadek Masakazu. (2022). PEMBERDAYAAN EKONOMI KREATIF KELOMPOK SEKA WIRANG DALAM PEMBUATAN BUMBU SEBAGAI DASAR PENGEMBANGAN KULINER MASAKAN KHAS BALI DESA BUKIT – KARANGASEM. J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(7), 5587–5592. https://doi.org/10.53625/jabdi.v2i7.3800

Issue

Section

Articles