PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL BAGI PROMOSI KESEHATAN DI PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT/PUSKESMAS YUSTIKASARI

Authors

  • Yustikasari Prodi Humas Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran

DOI:

https://doi.org/10.53625/jabdi.v1i11.1848

Keywords:

Pemanfaatan, Media Sosial, Promosi Kesehatan, Puskesmas

Abstract

Di era globalisasi saat ini, internet banyak digunakan untuk meningkatkan interaksi di berbagai bidang termasuk bidang kedokteran/kesehatan. Salah satu media yang dapat digunakan untuk memudahkan interaksi adalah jejaring sosial. Kemajuan teknologi yang  pesat dalam beberapa tahun terakhir membuat kehidupan banyak orang tidak dapat dipisahkan dari media sosial. Apalagi setelah 2 (dua) tahun berjalan di masa pandemi. Hal ini  karena kemudahan akses media sosial  dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja. Salah satu jejaring sosial yang paling banyak dikunjungi oleh masyarakat Indonesia adalah Instagram, Youtube, Tiktok dan Facebook. Dengan segala manfaat yang dibawa oleh  perkembangan teknologi ini, dapat digunakan untuk membantu pengelola media sosial di bidang promosi kesehatan di Puskesmas  membangun komunikasi yang lebih baik dengan masyarakat. Hal ini dapat digunakan untuk memberikan informasi yang lebih cepat dan menarik tentang kegiatan festival lateks, terutama yang berkaitan dengan promosi kesehatan. Oleh karena itu kami salah 1 Kelompok Integrasi PPM KKNM 2022 Universitas Padjadjaran menyelenggarakan kegiatan webinar “Pemanfaatkan Media Sosial untuk Promosi Kesehatan di Puskesmas”.Kegiatan ini meliputi penjelasan tentang pentingnya jejaring sosial serta pelatihan interaktif tentang cara membuat dan mengelola jejaring sosial, khususnya Instagram, Youtube, Tiktok dan Facebook. Diharapkan setelah kegiatan ini Puskesmas dapat memiliki  media sosial yang tersedia bagi masyarakat sehingga dapat berinteraksi lebih dekat dengan calon pasien dan masyarakat, serta dapat menyampaikan berbagai informasi kesehatan secara lebih cepat.

References

Ardianto, E., & Edinaya, L. K. (2004). Pengantar Komunikasi Massa. Bandung: Rosdakarya.

Atmoko, Dwi Bambang. (2015). Instagram Handbook. Jakarta : Media Kita Cangara, H. (2003). Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Fuchs, C. (2014). Social media a critical introduction. Los Angeles: SAGE Publication, Ltd.

Laughey, D. (2007). Themes in media theory. New York: Open University Press.

Lutrell, R. (2018). Social Media ; How To Engage, Share and Connect-Rowman . Littlefield

McQuail, D. (2011). Teori komunikasi massa. Jakarta: Salemba Humanika.

Moss,Sylvia & Tubbs Stewart L. (2005). Human Communication, Konteks-Konteks Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Mulyana, Deddy. (2001). Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Bandung: Rosda.

Nasrullah, R. (2015). Media sosial (perspektif komunikasi, budaya, dan sosioteknologi). Jakarta; Simbiosa Rekatama Media.

Rafiudin, Rahmat. (2008). Kupas Tuntas Aplikasi Facebook Terpopuler. Jakarta: PT.Elex Media Komputindo..

Rivers, William L & Peterson, Theodore & Jensen Jay W. (2003). Media Massa dan Masyarakat Moderen. Jakarta: Prenada Media.

Rogers, Everett M. (1989). Communications Technology, The New Media In Society. New York: The Free Press.

Wifalin, M. (n.d.). Efektivitas Instagram Common Grounds. Jurnal E-Komunikasi Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Kristen Petra Surabaya, 22.

Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau, 4(2), 1-13.

tekno.kompas.com/read/2019/02/05/11080097/facebook-jadi-medsos-paling-digemari-di-indonesia?page=all

Downloads

Published

2022-04-01

How to Cite

Yustikasari. (2022). PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL BAGI PROMOSI KESEHATAN DI PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT/PUSKESMAS YUSTIKASARI . J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(11), 2909–2916. https://doi.org/10.53625/jabdi.v1i11.1848

Issue

Section

Articles