PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PENGEMBANGAN POTENSI UNGGULAN PARIWISATA KAMPOENG KOPI BAGI KELOMPOK SADAR WISATA DESA RIGIS JAYA KECAMATAN AIR HITAM KABUPATEN LAMPUNG BARAT
DOI:
https://doi.org/10.53625/jabdi.v1i10.1599Keywords:
pendidikan dan pelatihan, pengembangan, potensi pariwisata, pokdarwis, kampung kopiAbstract
Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah peningkatan kemampuan kelembagaan kelompok sadar wisata melalui pendidikan pelatihan dan pendampingan dalam rangka pengembangan potensi unggulan pariwisata berbasis agrowisata di kampung kopi Rigis Jaya Kabupaten Lampung Barat. Metode yang digunakan: focus grup discussion, pendidikan dan pelatihan, pendampingan/advokasi dalam kegiatan pemberdayaan yang diharapkan terus berlanjut. Berdasarkan, hasil dan evaluasi kegiatan dapat disimpulkan kemampuan analisis peserta ini secara singkat dapat ditingkatkan terutama dalam aspek kognitif dan afektif. Secara kognitif rata-rata mengalami kenaikan tertinggi sekitar 40% dari kemampuan dasar peserta. Antusiasme dan semangat peserta pelatihan merupakan salah satu idikator bahwa pelaksanaan kegiatan bisa di katakan “berhasil” dan adanya keinginan untuk tetap dilanjutkan di tahun yang akan datang.
References
Antariksa, Basuki. 2018. Kebijakan Pembangunan Sadar wisata Menuju Daya Saing Kepariwisataan Berkelanjutan. Malang : Intrans Publishing.
Dinas Pariwisata, Kebudayaan Pemuda dan Olah raga KabupatenLampung Barat. 2020 . Laporan Kegiatan Penyuluhan Sadar Wisata Tahun 2020.
Hadiwijoyo, Suryo Sakti. 2016. Perencanaan Pariwisata Perdesaan Berbasis Masyarakat. Yogyakarta: Graha Ilmu
Profil Desa Rigis Jaya KecamatanAir Hitam, Lampung Barat
Rahim, Firmansyah. 2012. Buku Pedoman Kelompok Sadar Wisata Di Destinasi Pariwisata.Jakarta: Direktorat Jenderal Pengembangan Destinasi Pariwisata Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
Sumber Internet : www.desa membangun.or.id
Haryanto, J. T. (2014). Model Pengembangan Ekowisata dalam Mendukung Kemandirian Ekonomi Daerah Studi Kasus Provinsi DIY. Jurnal Kawistara, 4(3).
Mudana, I. W. (2015). Pemberdayaan Masyarakat Di Daerah Tujuan Wisata Desa Pemuteran dalam Rangka Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan. Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora, 4(2).
Mia Fairuza, 071311133032. “Kolaborasi Antar Stakeholder Dalam Pembangunan Inklusif Pada Sektor Pariwisata (Studi Kasus Wisata Pulau Merah Di Kabupaten Banyuwangi).” Kebijakan Dan Manajemen Publik 5, No. 3 (Maret 2017): 1–13.
Nugroho, Budi Purwo, Dan Muhammad Awal Satrio Nugroho. “Strategi Bersaing Agrowisata Bhumi Merapi Yogyakarta.” Skripsi, Stie Widya Wiwaha, 2017. Http://Stieww.Ac.Id.
Outari Diah Paramitha. 2020 “Strategi Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) Dalam Pengembangan Pariwisata Berbasis Pemberdayaan Masyarakat Di Kabupaten Tanggamus.” Universitas Lampung: Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 14 Juli 2020. Http://Digilib.Unila.Ac.Id/63306/.
Rahmawati, Triana. “Sinergitas Stakeholders Dalam Inovasi Daerah (Studi Pada Program Seminggu Di Kota Probolinggo (Semipro)).” Jurnal Administrasi Publik 2, No. 4 (20 April 2014): 641–47.